Mahalnya Nasi Pecel Depan Pasar Beringharjo
Sederhana dan merakyat, itulah kesan pertama melihat sekumpulan pedagang kaki lima yang menggelar dagangannya di depan Pasar Beringharjo. Beberapa diantaranya menjual kuliner khas pasar yang sepertinya...
View ArticleMenikmati Suasana Tempoe Doeloe di Warung Sido Semi Kotagede
Blusukan kawasan Kotagede untuk kesekian kalinya, akhirnya saya singgah disebuah warung yang letaknya tidak jauh dari area parkir Makam Raja-Raja Kotagede. Warung yang bernama warung Sido Semi ini...
View ArticleEndog Abang dan Cerita Yang Menyertainya
Setiap kali kita datang mengunjungi Pasar Sekaten yang digelar di halaman Masjid Besar Kauman Kraton Yogyakarta menjelang perayaan Grebeg Sekaten, di beberapa sudut terdapat pedagang yang menjual telur...
View ArticleSego Gurih, Kuliner Khas Sekaten Jogja
Ketika berkunjung ke Pasar Sekaten yang digelar setiap tahun di halaman Masjid Besar Kauman Kraton Yogyakarta menjelang peringatan Maulid Nabi Muhammad banyak terdapat penjual makanan yang jarang...
View ArticleMencicipi Sambel Belut Pak Sabar
Kuliner bernama Sambel Belut merupakan hidangan utama Warung Pak Sabar yang berlokasi diantara pemukiman penduduk kawasan pedesaan. Warung ini telah buka sejak beberapa puluh tahun yang lalu sebagai...
View ArticleMenikmati Jenang Sumsum Pasar
Nama Jenang atau Bubur Sumsum memang jarang terdengar meskipun dibeberapa tempat masih banyak orang menjualbelikannya. Jenang Sumsum merupakan salah satu makanan favorit saya dan sampai saat ini saya...
View ArticleWarung Sate Kambing Mbak Bella
Saat berkeliling kawasan Imogiri, perut kami keroncongan karena belum sempat malam siang. Menjelang sore hari kami memutuskan untuk mengisi perut kami yang tertunda dengan mencicipi hidangan sate...
View ArticleBersantap Malam di Gudeg Permata
Berburu kuliner malam di kota Yogyakarta memang memiliki keunikan tersendiri. Sambil bersantap malam kita dapat menikmati suasana kota Yogyakarta di waktu malam. Salah satunya dengan menikmati santapan...
View ArticleMangut Lele Bu Is, Pesona Kuliner di Jetis Bantul
Kuliner mangut lele sepertinya banyak ditemukan di beberapa sudut wilayah Kabupaten Bantul. Salah satunya warung mangut lele yang berada di kawasan Jetis Bantul yang bernama Rumah Makan Mangut Lele Bu...
View ArticleMencicip Kuliner Lotek dan Gado-Gado Colombo Bu Bagyo
Lotek dan Gado-Gado bukan merupakan kuliner khas Yogyakarta, namun di Yogyakarta sendiri terdapat kuliner lotek dan gado-gado yang lezat dan rasanya tidak kalah enak dengan tempat asalnya. Lotek dan...
View ArticleCita Rasa Kopi Luwak Campuran dari Tulungagung
Kegiatan minum kopi hampir saya lakukan setiap hari, entah di waktu pagi, siang, sore, ataupun malam hari. Rasanya ada yang kurang bila dalam satu hari tidak menikmati kopi barang secangkirpun....
View ArticleHarjo Bestik, Salah Satu Kuliner Malam di Kota Solo
Menikmati malam di kota Solo sambil mencicipi hidangan kuliner menjadi pilihan saat berlibur ke kota Solo. Pilihan santap malam kali ini jatuh pada makanan bestik di sebuah warung kaki lima yang...
View ArticleGurihnya Ayam Goreng Jawa Mbah Cemplung
Berburu kuliner di pinggiran kota Yogyakarta sepertinya lebih menarik daripada menikmati kuliner di tengah kota Yogyakarta. Meskipun untuk menelusuri kuliner tersebut membutuhkan waktu yang lebih lama...
View ArticleWarung Iwak Kali Pak Suko, Kuliner Alternatif Murah Meriah
Kuliner ikan air tawar di kota Yogyakarta memang menarik untuk dicicip dan dinikmati. Satu lagi warung dengan menu utama ikan sungai (iwak kali) yang sudah dikenal oleh pecinta wisata kuliner di...
View ArticleLegokan Ngancar, Pesona Kuliner Ujung Sungai
Saat berkeliling pelosok kabupaten Bantul atau sekarang lebih dikenal dengan nama mblusuk, kami menemui sebuah warung atau rumah makan yang berada di tepi sungai kecil yang bermuara ke sungai besar,...
View ArticleKopi Toraja, Cita Rasa Kopi Dari Pulau Sulawesi
Sebungkus kopi Toraja hadir ketika salah orang sahabat sehabis bepergian ke Sulawesi. Karena penasaran dengan cita rasa kopi Toraja akhirnya saya mencoba menyeduhnya dan menikmatinya. Tidak ada yang...
View ArticleManisnya Rujak Ice Cream
Menikmati rujak es krim mengingatkanku tentang makanan favoritku saat masih beranjak di sekolah dasar. Hampir setiap minggu saya selalu menikmati makanan rujak es krim sepulang sekolah. Saat ini saya...
View ArticleSoto Sawah, Soto Berkuah Paling Segar Di Jogja
Pesona kuliner soto banyak dijumpai di sekitar kota Yogyakarta meskipun bukan merupakan makanan khas kota ini. Salah satunya dapat ditemukan di kawasan pinggiran kota Yogyakarta sebelah barat. Namanya...
View ArticlePenasaran dengan Nasi Goreng Pliket (Mas Butet)
Beberapa bulan yang lalu, saya mampir di Warung Sate Kambing Pak Dakir untuk bersantap malam dengan sate klatak. Saat membayar pesanan dan akan meninggalkan lokasi, saya baru mengetahui bahwa warung...
View ArticleNikmatnya Pempek Palembang Mang Pari 19 Ilir
Pempek merupakan makanan khas Palembang namun saat ini sudah banyak ditemukan di berbagai daerah di Indonesia. Di Yogyakarta sendiri ada banyak warung, rumah makan, dan restoran yang menyajikan menu...
View Article