4.0 01 Sate Klathak Mak Adi merupakan salah satu warung penjual olahan daging kambing di tepi Jalan Imogiri Timur. Keberadaan warung sate ini sudah lama yaitu sejak tahun 1995 dan mungkin berdiri lebih dahulu daripada Warung Sate Klathak Pak Pong dan Sate Klathak Pak Bari yang sekarang lebih terkenal. Saat ini warung sate klathak ini masih […]
↧