Mie ayam memang bukan makanan khas Gunungkidul. Namun sedikit kita tahu bahwa banyak pedagang mie ayam keliling yang tersebar di berbagai wilayah di Indonesia berasal dari Gunungkidul. Meskipun Gunungkidul bukan merupakan satu-satunya kampung halaman pedagang mie ayam dan ada daerah lain seperti Wonogiri dan Klaten. Saat saya berkunjung ke Gunungkidul untuk kesekian kaminya, saya mencoba [...]
↧